DimensiNews Jakarta – Lurah Rawa Buaya, Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat Syahkwan meninjau lansung pembangunan Lokasi Pembuangan Sampah (LPS) Yang di bangun di atas lahan fasos fasum milik pemda DKI Jakarta di RW 10 Rawa Buaya Cengkareng Jakarta Barat Kamis (7/12/2017)
LPS tersebut di bangun oleh lurah yang bekerjasama dengan pihak swasta dan masyarakat tersebut di bangun untuk mengatasi permasalahan sampah yang di keluhkan warga di sekitar TPS liar wilayah RW 06 Rawa Buaya.kata Lurah Syahkwan.
Lurah menjelaskan,”Sebelumnya, warga sempat mengeluh adanya TPS liar di wilayah RW O6,mereka mengeluh karena bau yang tidak sedap dan asap dari tempat sampah tersebut.
Kemudian warga juga sempat megadukan hal tersebut ke Gubernur tentang keluhan masalah TPS liar di RW 06,tersebut.
“Namun pihaknya tidak bisa melakukan penutupan paksa lokasi tersebut,
Karena menurutnya, Yang memiliki wewenang adalah pihak Sudis KLH Jakarta Barat.”ujar lurah.
Untuk mengatasi keluhan warga itu kita bersama warga sepakat mencari solusi dan kita lakukan komunikasi kepada pihak terkait akhir nya kita dapatkan lokasi di RW 10 ini kita bangun LPS untuk menampung sampah dari delapan RW yang ada di kelurahan rawa buaya ini.tegas lurah.
“Kalau LPS di RW 10 ini sudah selesai di bangun,maka perlahan kita alihkan semua dari TPS yang ada di RW 06 ke LPS di RW 10 ini akan menampung delapan RW,dak kemudian baru kita akan koordinasikan sama pihak terkait Sudin KLH jakarta barat untuk menutup TPS di RW 06 tersebut pungkas Lurah.(HL/Red)